You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Desa Mattampa Walie
Desa Mattampa Walie

Kec. Mare, Kab. Bone, Provinsi Sulawesi Selatan

PEMBAGIAN BANTUAN LANGSUNG TUNIA (BLT) DESA MATTAMPA WALIE KEC.MARE TAHAP V

Administrator 12 Desember 2025 Dibaca 24 Kali
PEMBAGIAN BANTUAN LANGSUNG TUNIA (BLT) DESA MATTAMPA WALIE KEC.MARE TAHAP V

IMG_20251212_102441 Pembagian Bantuan Langsung Tunai (BLT) kembali dilaksanakan di Kantor Desa Mattampa Walie pada hari ini Tanggal 12 Desember 2025 yang di dampingi langsung oleh ketua BPD,Pld Desa Mattampa walie serta Bhabinsa dan Bhabinkhamtibmas. Warga mulai berdatangan sejak pagi untuk mengikuti proses penyaluran yang berlangsung tertib dan teratur. Perangkat  terlebih dahulu melakukan verifikasi data penerima sebelum bantuan diserahkan.

Sekdes Desa menyampaikan bahwa BLT ini diberikan kepada 15 Orang Penerima sebagai bentuk perhatian pemerintah kepada masyarakat yang membutuhkan, terutama untuk membantu meringankan beban ekonomi. Ia juga mengimbau agar bantuan yang diterima digunakan secara bijak untuk kebutuhan prioritas rumah tangga.

Dengan tersalurkannya BLT ini, diharapkan dapat membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan mendukung stabilitas ekonomi di tingkat desa.